Standar
Kompetensi : 4.
Menentukan unsur, bagian lingkaran serta ukurannya
Kompetensi
Dasar : 4.2
Menghitung keliling dan luas lingkaran
Tujuan Pembelajaran:
1.
Siswa dapat menemukan pendekatan nilai phi
2.
Siswa dapat menemukan rumus keliling lingkaran
3.
Siswa dapat menggunakan rumus keliling lingkaran
Siapkan benda-benda berbentuk
lingkaran, kemudian ukurlah keliling dan diameternya. Isilah tabel berikut:
Kesimpulan
apa yang kalian dapat?
Pada percobaan di atas kita
mendapatkan:
Maka rumus keliling lingkaran :
Contoh Soal
K = 44 cm
Maka rumus keliling lingkaran :
Contoh Soal
1.
Diameter lingkaran 14 cm. Tentukan keliling lingkaran!
Diketahui :
d = 14 cm
Ditanya :
K
Jawab :
K = 44 cm
2. Keliling sebuah lingkaran 88 cm. Tentukan jari-jari lingkaran!
Diketahui :
K = 88 cm
Ditanya :
r
Jawab :
d = 28 cm
r = 14 cm
= 220.000 cm
= 2,2 km
d = 28 cm
r = 14 cm
3. Sebuah roda dengan diameter 70 cm berputar 1000
kali. Tentukan panjang lintasan yang
dilalui roda tersebut!
Diketahui :
d = 70 cm
Banyak putaran roda = 1000
Ditanya :
panjang lintasan roda
Jawab :
Panjang lintasan roda = Keliling roda x banyak putaran
Panjang lintasan roda = Keliling roda x banyak putaran
= 220.000 cm
= 2,2 km
0 komentar:
Posting Komentar